Informasi Seputar Medalist |
- Judul Alternatif : , メダリスト
- Jumlah Episode : 13
- Musim Rilis : Winter 2025
- Tanggal Tayang : Jan 5, 2025 to Mar 30, 2025
- Studio yang Memproduksi : ENGI
- Durasi per Episode : 23 min. per ep.
- Genre : Drama, Sports
- Skor di MyAnimeList : 8.40
- Credit : Disney
Sinopsis Medalist |
Peselancar es bukanlah cita-cita awal Tsukasa Akeuraji ketika ia terjun ke dunia seluncur es. Sudah terlambat baginya jika ia ingin benar-benar menyeriusi olah raga ini. Sampai ia bertemu dengan Inori Yuitsuka, gadis cilik yang antusias untuk menjadi peselancar.
Tsukasa yang merasa melihat dirinya sendiri ada pada diri Inori memutuskan untuk melatihnya dan berjanji untuk menjadikan Inori seorang peselancar es hebat peraih medali.